Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2015

Kisah Mimpi Kakek Nabi Menemukan Sumur Zam Zam

Gambar
Suaranetizen.com - Sebagai keturunan keluarga besar Qushay bin Kilab, Abdul Muthalib mempunyai tanggung jawab besar tentang segala bentuk yang berkaitan dengan Kabah. Termasuk soal penyediaan air minum bagi jamaah yang tengah melaksanakan haji. Sebelum menemukan sumur Zamzam, Abdul Muthalib mengambil air dari sumur-sumur di luar Mekkah, yang kemudian di tampungnya di wadah air yang ada di sekitar Kabah. Suatu hari Mekkah tengah mengalami paceklik. Masalah ini tentunya membuat Abdul Muthalib bingung. Karena ribuan jamaah haji akan segera datang ke Mekkah. Abdul Muthalaib pun memikirkan seribu cara untuk mendapatkan air. Abdul Muthalib mengumpulkan para kabilah Quraishy untuk memecahkan permasalahan ini secepatnya. Mereka pun mendiskusikan ini di rumah Abdul Muthalib. Di tengah perbincangan, mereka teringat akan kabar sumur yang tak pernah habis sepanjang masa. Sumur itu bernama Zamzam. Sayangnya, sumur itu dikabarkan telah berabad-abad hilang dan tak ada yang tahu persis letak lokasi

RAHASIA DIBALIK NAMA NABI MUHAMMAD SAW

Gambar
Bismillahir-Rahmaanir-Rahim...... Rahasia dibalik nama Nabi Muhammad , dimana banyak makna yang tersirat dalam kebesaran nama yang sederhana itu,entah apakah ini merupakan salah satu mukjizat atau sekedar kebetulan saja, bahwa ada fakta menarik di abjad/huruf-huruf yang tersusun dari nama itu: 1. Kata Muhammad, jika kita gabungkan dalam bentuk normal mim ha mim dal, maka akan menjadi sebuah sketsa seorang manusia. sudah maklum adanya bahwa sebaik-baik mahluk / ciptaan yang pernah diciptakan oleh Tuhan di alam semesta ini adalah manusia dengan kelebihan akal mereka, sementara mahluk lain hanyalah hayawan dan planet-planet yang penuh rahasia. [foto bagian 1] 2. kata Ahmad, jika kita cermati satu-persatu hurufnya maka huruf-huruf itu akan mennggambarkan sosok orang yang sedang melakukan sholat, tahukah kita bahwa sholat merupakan sebaik-baik doa dan ibadah yang pernah diperintahkanNya. [foto bagian 2] 3. Kata Muhammad jika digabungkan huruf-hurufnya maka akan berbentuk layaknya manusia ya

KEBANGKITAN ISLAM DI DUNIA BARAT

Gambar
KEBANGKITAN ISLAM DI DUNIA BARAT SUARANETIZEN.COM - Saat ini sedang terjadi kebangkitan Islam di dunia barat, di Amerika Serikat setiap hari ada orang yang masuk Islam. Demikian kata Ustadz Syamsul Arifin Nababan pada pengajian halaqah shubuh di masjid Az Zikra Sentul Bogor. Ustadz Syamsul yang juga seorang mantan pendeta mengaku sering berdakwah ke negara paman Sam tersebut, ia mengatakan bahwa di Amerika kini sudah banyak masjid berdiri. “Saya tiap tahun berdakwah ke Amerika, disana banyak masjid, bahkan di Las Vegas pun ada masjid. Selain itu gereja-gereja sudah mulai ditinggalkan, gereja banyak yang dijual karena sudah tidak laku, seperti di New York Gereja dijual jadi cafe,” ujarnya. Ustadz Syamsul atau biasa dipanggil Ustadz Bernard Nababan mengatakan meskipun Islam sering dihujat tetapi makin banyak orang yang masuk Islam. “Orang-orang kafir selalu memusuhi Islam, hampir setiap hari Islam dihina dan dicaci maki namun setiap hari pula ada orang yang masuk Islam di Amerika. Usaha

Kematian Yang Indah Si Balita Penghafal Al Qur'an

Gambar
Suara Netizen - Ana sempat besuk ketika sarah sdg koma(kebetulan kami tinggal satu komplek),menurut cerita umminya..sarah beberapa kali sadar walau hanya sebentar saat koma..dan ketika sadar tsb..sarah membaca qs.al bayyinah..terus koma lg..kemudian pernah sadar lg lalu sarah membaca qs.an naba..lalu koma lagi..kemudian pernah sadar lg..baca doa bangun tidur,kemudian koma lg..pernah jg ketika sadar,sarah bilang "abi,sarah belum shalat.."lalu mulut kecilnya komat kamit seperti sdg membaca bacaan shalat..lalu sarah kecil koma lg.. Sampai kemudian keesokan hrnya, sabtu dini hari allah memanggil sarah.. Subhanallah..maha suci allah yg telah menciptakan makhluk kecil..yg dalam keadaan komanya msh mengingat Rabbnya... Komentar diatas datang dari seotang Netizen dengan nama akun Ummu Nisa yang mengomentari tentang seorang balita yang wafat dengan cara yang sangat indah. Sarah Haya Nada ‘Ul Matin, balita usia 3,5 tahun tiba-tiba kejang saat sedang ngaji dan setor hapalan Quran di de